
Focus Group Discussion (FGD) tentang Penyiapan Rumusan Kebijakan Pemungutan dan Penghitungan Suara dalam Pemilihan Umum Tahun 2024
Selasa, 27/6/2023 KPU Kabupaten Sumba Barat melaksanakan kegiatan Focus Group Discussion (FGD) tentang penyiapan rumusan kebijakan pemungutan dan penghitungan suara dalam Pemilihan Umum Tahun 2024.
Kegiatan FGD ini dibuka langsung oleh Plh Ketua KPU Kabupaten Sumba Barat dan Turut hadir dalam kegiatan FGD ini Anggota KPU Kabupaten Sumba Barat, Pimpinan Partai Politik Tingkat Kabupaten Sumba Barat, perwakilan Bupati Sumba Barat, POLRI, TNI, Kejaksaan Negeri Waikabubak, Kalapas Kelas IIB Waikabubak, Yayasan Bahtera, para Ketua PPK Se - Kabupaten Sumba Barat, Panwascam Kota Waikabubak, Panwascam Loli dan Insan Pers.
Bagikan:
Telah dilihat 345 kali